Sebanyak 300 Buah Kurma Dibagikan Kepada Pengendara , Siapa Saja Yang Terlibat
- Posting Oleh nurul
- Minggu, 02 April 2023 20:04
Banyuwangi - Momentum bulan Ramadhan kali ini Jajaran Ormas LMPI ( Laskar MerahPutih Indonesia ) Marcab Banyuwangi Bersama Perum perhutani banyuwangi raya pemangku BKPH Ketapang dan Ketua LSM Cobra bagikan Ratusan kurma sebagai bentuk kepedulian kepada sesama.Minggu (02/04/2023)
Menunggu Jelang buka puasa ramadhan Sebanyak 300 kotak buah kurma dibagikan di jalur pantura lebih tepatnya di desa ketapang kecamatan kalipuro kabupaten banyuwangi.
Menurut Edy sudarman ,Hal ini sudah menjadi kegiatan rutin bagi Ormas LMPI Marcab Banyuwangi dalam bentuk sosial.
"Segala bentuk sosial kami terus berupaya untuk bisa bersosial kepada sesama, apa lagi di bulan ramadhan." ucapnya
Sasaran kali ini diberikan kepada masyarakat desa setempat serta pengendara yang melintas di jalur pantura tersebut.
"Sebanyak 300 buah kurma kami bagikan kepada pengendara dan Masyarakat setempat yang melintas." pungkasnya
Jiman selaku Asper ketapang mengapresiasi kegiatan sosial tersebut, dirinya berharap semoga LMPI Marcab banyuwangi semakin solid.
"Semoga apa yang suda menjadi niat baik semuanya akan berbuah kebaikan dan akan ada balasan sesuai amal perbuatan. Semoga kedepan kegiatan LMPI bisa memberikan dampak positif." tutupnya
Di kesempatan yang sama Ketua DPC LSM KOBRA Banyuwangi Daud Djoni, WD menyampaikan, " Alhamdulilah.. kami bersama LMPI Marcab Banyuwangi kegiatan berbagi takjil untuk sesama saat berbuka di bulan Ramadhan 1444 hijriyah, semoga dapat keberkahan, kebaikkan selama masih ada waktu untuk berbagi." singkatnya
Selama kegiatan berjalan aman,tertib dan amanah.
Komentar / Jawab Dari
Anda Mungkin Juga Suka
Populer
Newsletter
Berlangganan milis kami untuk mendapatkan pembaruan baru!
Kategori
- Politik (1622)
- Keadilan (700)
- Hukrim (1777)
- Plesir (26)
- Peristiwa (436)
- Feature (41)
- Advertorial (71)
- Nasional (2007)
- Internasional (560)
- Sports (1983)
- Ekonomi (1397)
- Jawa Timur (16036)
- Weekend (22)
- Indonesia Memilih (323)
- Selebrita (60)
- Lifestyle (271)
- Catatan Metro (206)
- Opini (173)
- Fokus (464)
- Highlight (1)
- Timur Raya (14)
- Surabaya (2683)
- Kriminal (120)
- Pasar dan Mall (758)
- tausiyah (36)
- Falcon-G21 Team Dark (0)
- Kolom Metro (2)
- Event & Promo (4)
- Giat Prajurit (9)
- Wisata (31)
- Global (10)
- Pendidikan (137)
- Hukum (22)
